Layanan Legalisir KHS/DHS merupakan layanan akademik bagi mahasiswa untuk memperoleh pengesahan dokumen akademik berupa Kartu Hasil Studi (KHS) dan Daftar Hasil Studi (DHS).
Pelayanan Legalisir KHS/DHS dapat dilakukan dengan:
Datang langsung ke Kantor Layanan Akademik, Kemahasiswaan, dan Alumni FIP UNY, atau